Disiplinkan Penerapan Prokes, Tiga Pilar Kec. Simokerto Patroli PPKM Level 1

    Disiplinkan Penerapan Prokes, Tiga Pilar Kec. Simokerto Patroli PPKM Level 1

    SURABAYA - Babinsa Kel. Tambakrejo Koramil 0831/01 Simokerto Serda Winarko melaksanakan kegiatan apel bertempat di. Mapolsek Simokerto dalam rangka operasi yustisi dan patroli PPKM Level 1 dan memberi himbauan tentang prokes Covid - 19 kepada warga masyarakat. Selasa (09/08/22)

    Sosialisasi prokes PPKM Level 1 Selalu menerapkan protokol kesehatan covid 19 diantaranya memakai masker menjaga jarak mencuci tangan menghindari kerumunan mengurangi mobilitas serta menegur warga yg berkerumun, agar selalu menjaga jarak guna memutus penyebaran virus Covid 19.

    Danramil 01/Simokerto Kapten Inf Ibnu Soewardho mengatakan, Babinsa bersama tiga pilar melaksanakan kegiatan operasi protokol kesehatan, menghimbau serta menegur warga masyarakata yang tidak menerapkan prokes.

    Dalam kegiatan operasi protokol kesehatan Babinsa menghimbau warga agar tetap menerapkan 5M dalam kegiatan sehari hari.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Jelang 17 Agustus, Koramil Tambaksari Latih...

    Artikel Berikutnya

    Berikan Himbauan Kamtibmas, Babinsa Gubeng...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Mayjen TNI Rudy Saladin Tegaskan Sinergitas Kawal Pengamanan Pemilukada Serentak di Jatim
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa

    Tags