Tingkatkan Tumbuh Kembang Balita, Babinsa Koramil 0831/02 Tambaksari Latih Renang Balita Stunting

    Tingkatkan Tumbuh Kembang Balita, Babinsa Koramil 0831/02 Tambaksari Latih Renang Balita Stunting

     

    SURABAYA - Jum'at, 20 September 2024 - Pelda Rusdi, Babinsa Kelurahan Ploso Koramil 0831/02 Tambaksari, Surabaya, aktif mendampingi kegiatan renang bersama balita stunting dan prastunting di Hotel Tunjungan, Jalan Tunjungan No. 102-104 Surabaya. Sebanyak 15 balita mengikuti kegiatan yang bertujuan untuk merangsang tumbuh kembang mereka menjadi balita yang sehat.

     

    Kegiatan ini dihadiri oleh Kasi Kesra dan Staf Kecamatan Tambaksari, Kasi Kesra Kelurahan se-Kecamatan Tambaksari, Dokter Kelurahan Gading, Babinsa Koramil 0831-02 Tambaksari, dan Petugas Puskesmas Rangkah.

     

    Melalui kegiatan ini, diharapkan balita stunting dan prastunting dapat meningkatkan kemampuan motorik dan kesehatannya. Renang merupakan salah satu olahraga yang efektif untuk merangsang pertumbuhan dan perkembangan anak, khususnya balita.

     

    Dengan pendampingan Babinsa Koramil 0831/02 Tambaksari, diharapkan program pencegahan stunting di Kecamatan Tambaksari dapat berjalan dengan optimal.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Yakinkan Kesiapan Obyek Kunjungan

    Artikel Berikutnya

    Dansubsatgas Obyek : Pengamanan Obyek Berhasil...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Mayjen TNI Rudy Saladin Tegaskan Sinergitas Kawal Pengamanan Pemilukada Serentak di Jatim
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa
    Panglima TNI Hadiri Rakor Tingkat Menteri  Dipimpin Menko PMK

    Tags